Dalam rangka memberikan pelayanan kepada para Wajib Pajak khususnya terkait dengan pemenuhan kewajiban penyampaian SPT Tahunan PPh Badan, dengan ini kami mengundang Bapak/Ibu/Saudara untuk dapat mengikuti kelas pajak (secara daring/online) SPT Tahunan Badan 1771 Menggunakan e-Form.
Kelas pajak akan diadakan pada :
Hari/tanggal : Selasa, 30 Mei 2023; Selasa, 06 Juni 2023
Waktu : 09.00 s.d Selesai
Tema : Edukasi Perpajakan Pengisian SPT Tahunan Badan 1771 Menggunakan e-Form
Media : Zoom Meeting KPP Pratama Jakarta Menteng Satu
Untuk pendaftaran Kelas Pajak tersebut, silakan mengisi tautan berikut
https://bit.ly/spttahunanbadan021
Diharapakan pada saat mengisi tautan tersebut mencantumkan akun email yang aktif karena akan dikirimkan email berisi ID Meeting dan Password Zoom Meeting.
- 63 kali dilihat