KP2KP Sumenep bekerja sama dengan Radio Nada 102,9 FM Sumenep mengadakan acara talkshow perpajakan di ruang on air Radio Nada 102,9 FM, Sumenep (Kamis, 10/10). Talkshow ini akan rutin mengudara setiap hari Kamis pukul 10.00 WIB. Narasumber dalam talkshow perdana ini adalah Aji, Kepala KP2KP Sumenep dan Hardisty, Pelaksana KP2KP Sumenep.
- 18 kali dilihat