Untuk mensukseskan kepatuhan Wajib Pajak yang terdaftar di KPP Pratama Jakarta Kelapa Gading, Tim Penyuluh KPP Pratama Jakarta Kelapa Gading kembali memberikan kelas Pajak SPT Tahunan dan PPS Tahun Pajak 2021 untuk Wajib Pajak terdaftar di KPP Pratama Jakarta Kelapa Gading. Kelas Pajak kali ini diselenggarakan secara online dengan menggunakan zoom. Diharapkan dengan Kelas Pajak ini, kepatuhan Wajib Pajak di KPP Pratama Jakarta Kelapa Gading meningkat dan yang mengikuti PPS semakin banyak.
Unit Kerja
KPP Pratama Jakarta Kelapa gading
Batas Pendaftaran
Jenis Kelas Pajak
Wajib Pajak Terdaftar
Kuota
50
Lokasi
KPP Pratama Jakarta Kelapa Gading
Tanggal Pelaksanaan
Jam
13:30
- 1 kali dilihat