Generasi Emas Sadar Pajak itulah tema yang diusung pada Tax Goes To Campus Universitas Negeri Padang (UNP) di Kota Padang (25/7). Peserta TGTS yang terdiri dari 3.000 mahasiswa baru mengikut kegiatan dengan sangat gembira dan antusias. "Mari kita bangun Indonesia, dengan budaya Sadar Pajak karena pajak adalah tulang punggung pembangunan Indonesia," pesan Yanu Asmadi di akhir acara.
- 33 kali dilihat