KPP Pratama Subang dan Kanwil DJP Jawa Barat II berkunjung ke Kantor Pemerintah Daerah Subang untuk bertemu dengan Bupati Subang H. Ruhimat di ruang kerja Bupati (Kamis, 16/1).
Kunjungan ini dilakukan dalam rangka untuk melaksanakan kerja sama terkait pelaporan SPT PPh Orang Pribadi Pegawai Negeri Sipil dan warga yang ada di wilayah Kabupaten Subang. Bupati mengimbau kepada segenap wajib pajak di Kabupaten Subang untuk segera melaporkan SPT Tahunan secara daring dengan menggunakan e-Filing.
- 138 views