Perwakilan dari KPP Pamekasan Jatmiko sedang memberikan sambutan

Perwakilan dari KPP Pamekasan Jatmiko sedang memberikan sambutan

Suasana Aula Odaita Hotel Pamekasan tempat acara berlangsung

Suasana Aula Odaita Hotel Pamekasan tempat acara berlangsung

Rombongan KPP Pratama Pamekasan berfoto bersama Kepala Kantor Bea Cukai Madura

Rombongan KPP Pratama Pamekasan berfoto bersama Kepala Kantor Bea Cukai Madura

Kantor Pelayanan Bea Cukai Madura bekerja sama dengan KPP Pratama Pamekasan mengundang para pengusaha rokok di wilayah Kabupaten Pamekasan dan Kabupaten Sumenep untuk ngopi dan sarapan bersama dalam acara Coffe Morning di Aula Odaita Hotel Pamekasan (Rabu, 28/2).

Acara ini diselenggarakan sebagai tempat untuk saling bersilaturrahmi dan sharing permasalahan yang ada khusunya antara pengusaha rokok, Bea Cukai, dan perpajakan. Selain itu, lewat acara ini Bea Cukai Madura dan KPP Pratama Pamekasan juga turut mengkampayekan program "Stop Rokok Ilegal" sehingga tidak ada lagi para pengusaha rokok yang melakukan produksi rokok tanpa disertai pita cukai.