Kode Lelang
Lelang Online

Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Boyolali melalui perantaraan Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Surakarta akan melaksanakan penjualan di muka umum/ Lelang Non Eksekusi Wajib Barang Milik Negara (BMN) dengan penawaran melalui Internet sebagai berikut:

OBJEK LELANG

Nilai Limit

Uang Jaminan

1

1 (satu) unit Sepeda Motor, Merk Yamaha Type Jupiter Z, Tahun 2005, Nopol AD 9834 DD, Warna Hitam Oranye, Nomor Rangka MH35TPOO65K675492, Nomor Mesin 5TP884852, STNK ada, BPKB ada

2.000.000

500.000

2

1 (satu) unit Sepeda Motor, Merk Honda Type Supra X 125 NF 125 SD, Tahun 2006, Nopol AD 9998 DD, Warna Hitam, Nomor Rangka MH1JB51106K733093, Nomor Mesin JB51E-1725864, STNK ada, BPKB ada

2.500.000

625.000

3

1 (satu) unit Sepeda Motor, Merk Honda Type Supra X 125 NF 125 SD, Tahun 2006, Nopol AD 9999 DD, Warna Hitam, Nomor Rangka MH1 JB51106K727156, Nomor Mesin JB51E-1719766, STNK ada, BPKB ada

2.500.000

625.000

4

1 (satu) unit Sepeda Motor, Merk Yamaha Type Jupiter Z, Tahun 2005, Nopol AD 9835 DD, Warna Hitam Oranye, Nomor Rangka MH35TP0065K675508, Nomor Mesin 5TP883585, STNK ada, BPKB ada

2.000.000

500.000

PERSYARATAN LELANG :

  1. Memiliki akun yang telah aktif terverifikasi pada https://www.lelang.go.id
  2. Syarat dan ketentuan tata cara lelang online dapat dilihat pada alamat website di atas.
  3. Nominal jaminan yang disetorkan ke rekening VA (Virtual Account) harus sama dengan nominal jaminan yang disyaratkan.
  4. Jaminan harus sudah efektif diterima oleh KPKNL selambat-lambatnya 1 (satu) hari sebelum pelaksanaan lelang (core system Bank BRI end off day pukul 21.00)
  5. Peserta dapat melihat Obyek lelang pada hari dan jam kerja pukul 08.00 – 16.00 WIB sejak pengumuman ini terbit sampai satu hari sebelum pelaksanaan lelang di KPP Pratama Boyolali, Jalan Raya Solo - Boyolali KM. 24, Mojosongo, Boyolali.
  6. Batas waktu pengambilan barang 10 hari kalender setelah pelunasan lelang pada hari dan jam kerja.
  7. Obyek yang dijual dalam kondisi apa adanya.
  8. Informasi lelang bisa diperoleh dengan menghubungi KPP Pratama Boyolali, Jalan Raya Solo - Boyolali KM. 24, Mojosongo, Boyolali. Telp. (0276-321057).

PELAKSANAAN LELANG :

Hari, tanggal

:

Selasa, 10 November 2020, pukul 14.00 Waktu server

Cara Penawaran

:

Closed Bidding pada url https://www.lelang.go.id

Batas Akhir Penawaran

:

Selasa, 10 November 2020, pukul 14.00 Waktu server

Penetapan pemenang lelang

:

Setelah waktu penawaran selesai

Pelunasan harga lelang

:

5 (lima) hari kerja setelah pelaksanaan lelang

Bea Lelang Pembeli

:

2% dari Harga Lelang

Tempat pelaksanaan lelang

:

KPKNL Surakarta

Tahap Lelang Saat Ini
Pengumuman Lelang
Agency
Non-Agency
Satuan Kerja
KPP Pratama Boyolali
Kategori
Lelang Non-Eksekusi
Metode Pengadaan
Dropping
Metode Dokumen
-
Metode Kualifikasi
-
Metode Evaluasi
-
Tahun Anggaran
2006
Nilai Pagu Paket
Rp0.00
Nilai HPS Paket
Rp0.00
Bentuk Imbalan
-
Jangka Waktu
-
Jumlah Pihak
-
Kualifikasi Usaha
-
Sumber Dana
-
Syarat Kualifikasi
-
Download Dokumen
Peserta Lelang
Masyarakat Umum